Ada yang pernah bermasalah dengan jerawat? walau sebenarnya dia (baca : jerawat) tidak pernah bermaksud cari masalah, karena kemunculannya memang tidak bisa diduga. Walau sudah berusaha menerapkan cara mainstream cegah jerawat seperti cuci muka setelah menggunakan make up, tetap saja kalau sudah waktunya muncul, dia (yang kita sebut dengan jerawat) pasti akan muncul juga.
Jerawat. Kadang jadi momok tersendiri bagi para perempuan. Apalagi menjelang datang bulan. Saya termasuk yang bakal berjerawat ketika tamu bulanan itu akan datang. Sebenarnya itu jadi pertanda kalau saya akan kedatangan tamu, tapi benjolan kecil dan merah itu sungguh menggangu sekali. Akhirnya, si jerawat jadi objek mengasikan untuk dikerjai (baca : dipencet). Karena kekurangkerjaan itulah, jerawat malah meninggalkan bekas hitam di wajah.
Noda hitam bekas jerawat sebenarnya bisa ditutupi hanya dengan satu sapuan foundation, bb cream, atau concealer. Dalam sekejap si noda pun terlihat lenyap dari wajah. Tapi, setelah kita bersihkan semua 'kamuflase' itu, noda pun kembali terlihat. Jelas.
Bagi para perempuan atau mereka yang wajahnya punya bekas jerawat, mungkin perlu melakukan perawatan rutin. Jika, wajahnya ingin bersih dari bekas jerawat. Seperti saya yang juga ingin sekali memiliki kulit wajah yang bersih tanpa noda-noda hitam. Sebagai perempuan normal, saya pun ingin terlihat cantik. Minimal cantik di depan suami, maksimal di depan banyak orang.
Jika membaca tulisan saya sebelumnya, pasti sudah tahu apa yang bisa menghilangkan noda hitam bekas jerawat. Saya diperkenalkan dengan satu krim yang diyakini bisa membuat wajah bersih tanpa noda.
Laderma, Efektif Pudarkan Bekas Luka
Sebelum saya ceritakan bagaimana Laderma bisa membuat noda bekas jerawat hilang, kita kenalan dengan Laderma dulu.
Laderma adalah krim topikal yang diproduksi oleh PT Interbat yang diformulasikan oleh spesialis perawatan luka di Eropa. Laderma mengunakan bahan-bahan alami yang bisa membantu memudarkan bekas luka lama dan baru. Krim ini mampu bekerja secara efektif pada bebagai jenis luka seperti luka gores, luka bakar, luka bekas jerawat, luka bekas operasi, hingga luka kronis.
Ada yang tahu bagiamana luka itu bisa terbentuk? Jadi, kulit manusia itu sangat halus dan rapuh. Sama seperti hati manusia yang mudah rapuh ketika cinta bertepuk sebelah tangan. Ketika lapisan dermis atau epidermis dari kulit manusia mengalami kerusakan, maka timbullah luka.
Walau jaringan kulitnya sama, tapi tampilan bekas luka bisa berbeda-beda pada tiap orang. Ada faktor yang memengaruhinya seperti; usia, jenis kelamin, etnis, dan faktor genetik dari masing-masing orang. Walau tampilan bekas luka berbeda, namun menurut ahli perawatan luka, cara perawatan bekas luka yang baik adalah dengan hidrasi kulit, perlindungan kulit, dan pemudaran bekas luka.
Untuk jenis luka, mungkin bermanfaat jika saya urai dalam tulisan ini. Sehingga, kita bisa membedakan jenis-jenis luka yang ada.
1. Luka Keloid
Luka yang merupakan hasil proses penyembuhan kulit yang terlalu agresif. Dimana jaringan kulit baru tumbuh hingga area di luar kulit. Umumnya ditemui pada orang yang berkulit gelap dan bisa terbentuk ketika kulit mengalami cedera.
2. Luka Kontraktur
Luka yang terbentuk ketika kulit terbakar. Luka ini bisa meresap, memengaruhi ketegangan otot dan syaraf, yang akhirnya membatasi gerak tubuh.
3. Luka Atrofi
Luka yang disebabkan karena rusaknya jaringan kolagen. Lukanya cenderung kempis dan cekung. Umumnya terjadi akibat jerawat dan penyakit cacar.
Laderma, krim dalam tube berwarna putih ini hadir untuk menjadi solusi perawatan bekas luka. Jadi, untuk memudarkan bahkan menghilangkan bekas luka, bisa dilakukan di rumah. Asalkan telaten, Laderma mampu pudarkan luka semudah 1,2,3. Dengan catatan, harus rutin dan sabar.
Cantik Tanpa Bekas Luka
Sudah kodratnya jika semua perempuan pasti ingin terlihat cantik. Walaupun ada yang mengatakan kalau inner beauty jauh lebih penting, nyatanya masih saja standar cantik itu selalu dilihat dari seberapa mulus dan bersih wajahnya. Standar yang harusnya mulai kita ubah.
Hadirnya Laderma seakan jadi angin segar bagi para perempuan yang memiliki masalah pada noda bekas jerawat, seperti saya. Sudahlah tidak punya wajah yang cantik, ditambah bekas jerawat yang menghitam. Perpaduan itu tentu menghasilkan wajah yang tak sedap dipandang. Terutama ketika bercermin.
Kandungan Laderma adalah bahan-bahan alami yang terbukti efektif memudarkan bekas luka. Ada kandungan Aruba Aloe Vera yang memiliki efek inflamasi, untuk mengurangi iritasi dan membuang sel kulit mati serta melindungi sel kulit baru. Aloe vera juga dikenal sebagai bahan alami untuk meningkatkan produksi kolagen yang mampu mempercepat penyembuhan kulit. Aruba Aloe Vera yang digunakan Laderma ini didatangkan langsung dari kepulauan Karibia, dimana memiliki konsentrasi aktif paling superior.
Ada kandungan Jojoba Oil juga yang mudah diserap kulit. Memiliki efek meredakan, melembabkan, dan meningkatkan kersakan pada jaringan kulit. Kandungan vitamin C dan E dalam Laderma berfungsi sebagai antioksidan tinggi. Bekerja melindungi dan memperbaiki jaringan kulit yang rusak, mengingkatkan produksi kolagen yang diperlukan untuk memproduksi jaringan kulit baru yang lembut.
Laderma juga bebas dari bahan pewangi dan silikon yang biasanya ditemukan pada produk perawatan bekas luka. Silikon memiliki dampak buruk jangka panjang setelah digunakan. Laderma bekerja dalam 3 tahap; Melembabkan kulit yang efeknya bisa langsung terasa ketika dioleskan, melindungi lapisan kulit dari iritasi dan gatal-gatal, dan yang terakhir memperbaiki jaringan kulit dan memudarkan bekas luka.
Bebarapa hari ini saya sudah mencoba Laderma. Masih dalam proses memang, tapi hasilnya perlahan sudah mulai terlihat. Untuk mendapatkan hasil yang memuaskan, saya harus tetap menggunakan Laderma dengan rutin. Supaya cita-cita memiliki wajah yang bebas noda pun bisa terwujud, walaupun tentu tidak bisa dalam waktu singkat.
Foto diatas adalah hasi penggunaan Laderma. Memang masih belum bersih benar, tapi nodanya sudah mulai samar-samar. Saya yakin jika rutin dan telaten dipakai, bukan tidak mungkin noda hitam bekas jerawat di wajah saya bisa pudar dan hilang sama sekali.
Laderma dikemas dalam tube putih ukuran 8 ml. Bisa didaptkan di modern outlet, apotek, toko kosmetik, dan e-commerce. Harganya mulai dari 95.000 hingga 100.000, tergantung dimana kita membelinya. Kadang ada yang menjualnya lebih murah dan sebaliknya.
Krim produksi Interbat ini sudah terbukti secara klinis efektif memudarkan bekas luka. Memperbaiki tekstur dan warna lapisan kulit dengan kandungan bahan alami yang aman dan tidak menyebabkan iritasi. Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut, sila kunjungi website www.laderma.co.id atau bisa kunjungi akun sosial media Laderma Indonesia.
Laderma, Efektif Pudarkan Bekas Luka
Sebelum saya ceritakan bagaimana Laderma bisa membuat noda bekas jerawat hilang, kita kenalan dengan Laderma dulu.
Laderma adalah krim topikal yang diproduksi oleh PT Interbat yang diformulasikan oleh spesialis perawatan luka di Eropa. Laderma mengunakan bahan-bahan alami yang bisa membantu memudarkan bekas luka lama dan baru. Krim ini mampu bekerja secara efektif pada bebagai jenis luka seperti luka gores, luka bakar, luka bekas jerawat, luka bekas operasi, hingga luka kronis.
Ada yang tahu bagiamana luka itu bisa terbentuk? Jadi, kulit manusia itu sangat halus dan rapuh. Sama seperti hati manusia yang mudah rapuh ketika cinta bertepuk sebelah tangan. Ketika lapisan dermis atau epidermis dari kulit manusia mengalami kerusakan, maka timbullah luka.
Walau jaringan kulitnya sama, tapi tampilan bekas luka bisa berbeda-beda pada tiap orang. Ada faktor yang memengaruhinya seperti; usia, jenis kelamin, etnis, dan faktor genetik dari masing-masing orang. Walau tampilan bekas luka berbeda, namun menurut ahli perawatan luka, cara perawatan bekas luka yang baik adalah dengan hidrasi kulit, perlindungan kulit, dan pemudaran bekas luka.
Untuk jenis luka, mungkin bermanfaat jika saya urai dalam tulisan ini. Sehingga, kita bisa membedakan jenis-jenis luka yang ada.
1. Luka Keloid
Luka yang merupakan hasil proses penyembuhan kulit yang terlalu agresif. Dimana jaringan kulit baru tumbuh hingga area di luar kulit. Umumnya ditemui pada orang yang berkulit gelap dan bisa terbentuk ketika kulit mengalami cedera.
2. Luka Kontraktur
Luka yang terbentuk ketika kulit terbakar. Luka ini bisa meresap, memengaruhi ketegangan otot dan syaraf, yang akhirnya membatasi gerak tubuh.
3. Luka Atrofi
Luka yang disebabkan karena rusaknya jaringan kolagen. Lukanya cenderung kempis dan cekung. Umumnya terjadi akibat jerawat dan penyakit cacar.
Laderma, krim dalam tube berwarna putih ini hadir untuk menjadi solusi perawatan bekas luka. Jadi, untuk memudarkan bahkan menghilangkan bekas luka, bisa dilakukan di rumah. Asalkan telaten, Laderma mampu pudarkan luka semudah 1,2,3. Dengan catatan, harus rutin dan sabar.
Cantik Tanpa Bekas Luka
Sudah kodratnya jika semua perempuan pasti ingin terlihat cantik. Walaupun ada yang mengatakan kalau inner beauty jauh lebih penting, nyatanya masih saja standar cantik itu selalu dilihat dari seberapa mulus dan bersih wajahnya. Standar yang harusnya mulai kita ubah.
Hadirnya Laderma seakan jadi angin segar bagi para perempuan yang memiliki masalah pada noda bekas jerawat, seperti saya. Sudahlah tidak punya wajah yang cantik, ditambah bekas jerawat yang menghitam. Perpaduan itu tentu menghasilkan wajah yang tak sedap dipandang. Terutama ketika bercermin.
Kandungan Laderma adalah bahan-bahan alami yang terbukti efektif memudarkan bekas luka. Ada kandungan Aruba Aloe Vera yang memiliki efek inflamasi, untuk mengurangi iritasi dan membuang sel kulit mati serta melindungi sel kulit baru. Aloe vera juga dikenal sebagai bahan alami untuk meningkatkan produksi kolagen yang mampu mempercepat penyembuhan kulit. Aruba Aloe Vera yang digunakan Laderma ini didatangkan langsung dari kepulauan Karibia, dimana memiliki konsentrasi aktif paling superior.
Ada kandungan Jojoba Oil juga yang mudah diserap kulit. Memiliki efek meredakan, melembabkan, dan meningkatkan kersakan pada jaringan kulit. Kandungan vitamin C dan E dalam Laderma berfungsi sebagai antioksidan tinggi. Bekerja melindungi dan memperbaiki jaringan kulit yang rusak, mengingkatkan produksi kolagen yang diperlukan untuk memproduksi jaringan kulit baru yang lembut.
Laderma juga bebas dari bahan pewangi dan silikon yang biasanya ditemukan pada produk perawatan bekas luka. Silikon memiliki dampak buruk jangka panjang setelah digunakan. Laderma bekerja dalam 3 tahap; Melembabkan kulit yang efeknya bisa langsung terasa ketika dioleskan, melindungi lapisan kulit dari iritasi dan gatal-gatal, dan yang terakhir memperbaiki jaringan kulit dan memudarkan bekas luka.
Bebarapa hari ini saya sudah mencoba Laderma. Masih dalam proses memang, tapi hasilnya perlahan sudah mulai terlihat. Untuk mendapatkan hasil yang memuaskan, saya harus tetap menggunakan Laderma dengan rutin. Supaya cita-cita memiliki wajah yang bebas noda pun bisa terwujud, walaupun tentu tidak bisa dalam waktu singkat.
Foto diatas adalah hasi penggunaan Laderma. Memang masih belum bersih benar, tapi nodanya sudah mulai samar-samar. Saya yakin jika rutin dan telaten dipakai, bukan tidak mungkin noda hitam bekas jerawat di wajah saya bisa pudar dan hilang sama sekali.
Laderma dikemas dalam tube putih ukuran 8 ml. Bisa didaptkan di modern outlet, apotek, toko kosmetik, dan e-commerce. Harganya mulai dari 95.000 hingga 100.000, tergantung dimana kita membelinya. Kadang ada yang menjualnya lebih murah dan sebaliknya.
Krim produksi Interbat ini sudah terbukti secara klinis efektif memudarkan bekas luka. Memperbaiki tekstur dan warna lapisan kulit dengan kandungan bahan alami yang aman dan tidak menyebabkan iritasi. Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut, sila kunjungi website www.laderma.co.id atau bisa kunjungi akun sosial media Laderma Indonesia.
wah baru tau ada Laderma, aku perlu bgt nih buat ngilangin bekas jerawat biar muluuus :)
BalasHapuscobain yuuk :)
HapusAda solusi pas ya buat ngatasi bekas jerawat..
BalasHapusasal rutin dan telaten yaa mbak :)
HapusWah aku perlu! Mau banget bisa mulus pas lebaran nanti.
BalasHapusxixixi... memesona di hari raya :)
HapusWow hasinya mulus ya mbak? Bekas jeraat hilang gtu :D
BalasHapusmasih ada dikit sih, kan baru sebentar juga pakainya :)
Hapussorry huruf "L" dan "W" di keyboard keras hahaha :P
BalasHapusWah kalau dipakai dengan rutin, hasilnya bisa maksimal ya mba.. saya juga pakai Laderma loh :)
BalasHapusJual Obat Aborsi Manjur
BalasHapusObat Aborsi Asli